Berbicara bisnis online,
mungkin sebagian dari anda telah mengenal yang bernama bisnis online CPA. Ada
beberapa artikel yang pembahasan yang mengangkat mengenai bisnis online ini. Bagaimana
cara untuk memulai bisnis online CPA ini? Sedikit berbagi untuk anda yang baru
dengan dengan istilah bisnis CPA, maka inti bisnis CPA adalah bisnis online
yang sistem pembayaran komisi di dalamnya menggunakan model CPA(Cost Per
Action). Singkatnya, anda akan mendapatkan komisi setiap action yang dilakukan
oleh audience yang mengakses landing Page yang linknya anda promosikan.
Namun sebenarnya apa saja yang
dibutuhkan untuk memulai bisnis online CPA ini. Nah, kali saya akan berbagi
informasi mengenai hal tersebut untuk anda.
1.
CPA
network
Hal ini pertama
yang anda butuhkan untuk mulai bisnis online CPA adalah sebagai publisher di
suatu CPA network. Jadi langkah pertama yang harus anda lakukan adalah
menemukan CPA network. Tetapi yang membuat anda harus pilih-pilih adalah karena
tidak semua CPA network menerima pemula. CPA network yang besar biasanya tidak
menerima pemula, mereka hanya ingin marketer yang berpengalaman.
2.
Media
Marketing
Setelah anda
terdaftar di salah satu CPA Network, anda dapat mempromosikan offer link CPA
yang anda miliki. Untuk langkah memulai bisnis online CPA yang satu ini tentu
anda akan membutuhkan media marketing. Anda dapat menggunakan beragam media dan
metode marketing mulai email marketing, youtube marketing, facebook marketing,
twitter marketing dan lainnya. Jadi, ada kamu membuat metode tersebut yaitu :
- Email marketing( menggunakan
email engine untuk mengirimkan promotion atau subsrcribe email ke pelanggan).
- Youtube marketing( membuat
video promosi yang berkaitan dengan link offer CPA anda dan menguploadnyanya ke
channel Youtube anda).
- Media sosial marketing(
menggunakan media sosial seperti facebook, twitter, instagram dan lainnya untuk
mempromosikan link CPA).Tracking tool
3.
Tracking tools
Tracking
tools sendiri dapat dijelaskan sebagai tools yang menjadi penghubung antara
data dari ad network dan CPA network. Untuk memperjelas mengenai hal ini, mari
lihat alur kerja dari bisnis online CPA marketing ini lebih dekat berikut ini:
·
Memasang ads/ advertisement/
iklan di ad network.
·
User/ audience melakukan
interaction dan ad network akan mendapatkan data.
·
Audience/ use mengakses LP
(Landing Page) anda.
· User meneruskan mengakses ke
halaman offer (Saat itu CPA Network akan mendapatkan data).
· Terjadi konversi (leads di
dapat/ user melakukan action tertentu seperti mendaftar), maka CPA Network akan
mendapatkan data tersebut.
Apabila
anda masih bingung bagaimana cara buat bisnis online tersebut maka kunjungi
website Restasia karna disana akan diasah
kemapuan anda membuat bisnis onine CPA dan layanan disana lumayan. Jangan lupa daftar iya di website RESTASIA,
OKE......